Wednesday, September 28, 2011

Fungsi bahasa sebagai alat komunikasi

Sebagai alat komunikasi, bahasa merupakan saluran perumusan maksud kita, melahirkan perasaan kita dan memungkinkan kita menciptakan kerja sama dengan sesama warga. Ia mengatur berbagai macam aktivitas kemasyarakatan, merencanakan dan mengarahkan masa depan kita.
Pada saat kita menggunakan bahasa sebagai alat komunikasi, kita sudah memiliki tujuan tertentu. Kita ingin dipahami oleh orang lain. Kita ingin menyampaikan gagasan dan pemikiran yang dapat diterima oleh orang lain. Kita ingin membuat orang lain yakin terhadap pandangan kita. Kita ingin mempengaruhi orang lain. Lebih jauh lagi, kita ingin orang lain membeli atau menanggapi hasil pemikiran kita.
Misalnya, Ikan pada zaman dahulu mempunyai arti lauk. Zaman sekarang apabila ada seseorang yang bertanya “makan siang ini dengan ikan apa?”, orang lain akan menjawab “siang ini tidak ada ikan. Hanya ada sayur bayam.” Bagi orang yang tidak tau arti Ikan disini, ia mengira bahwa itu adalah jenis-jenis ikan untuk dimakan. Padahal ikan disini artinya lauk, dengan kata lain “Makan siang ini dengan lauk apa?”. Ikan merupakan kalimat yang sudah jarang dipakai untuk menyampaikan maksud bahwa itu adalah lauk. Jadi, kata yang lebih umum atau yang banyak digunakan  adalah Lauk. Bukan ikan.

Sebagai alat komunikasi, bahasa merupakan saluran perumusan maksud kita, melahirkan perasaan kita dan memungkinkan kita menciptakan kerja sama dengan sesama warga. Ia mengatur berbagai macam aktivitas kemasyarakatan, merencanakan dan mengarahkan masa depan kita.
Pada saat kita menggunakan bahasa sebagai alat komunikasi, kita sudah memiliki tujuan tertentu. Kita ingin dipahami oleh orang lain. Kita ingin menyampaikan gagasan dan pemikiran yang dapat diterima oleh orang lain. Kita ingin membuat orang lain yakin terhadap pandangan kita. Kita ingin mempengaruhi orang lain. Lebih jauh lagi, kita ingin orang lain membeli atau menanggapi hasil pemikiran kita.
Misalnya, Ikan pada zaman dahulu mempunyai arti lauk. Zaman sekarang apabila ada seseorang yang bertanya “makan siang ini dengan ikan apa?”, orang lain akan menjawab “siang ini tidak ada ikan. Hanya ada sayur bayam.” Bagi orang yang tidak tau arti Ikan disini, ia mengira bahwa itu adalah jenis-jenis ikan untuk dimakan. Padahal ikan disini artinya lauk, dengan kata lain “Makan siang ini dengan lauk apa?”. Ikan merupakan kalimat yang sudah jarang dipakai untuk menyampaikan maksud bahwa itu adalah lauk. Jadi, kata yang lebih umum atau yang banyak digunakan  adalah Lauk. Bukan ikan.

Nama        : Astria Rahmania
NPM         : 10109709
Kelas         : 3KA19




No comments:

Post a Comment